Tadisi Nyadran wujud bakti kepada leluhur

TIM SID 21 Februari 2025 08:17:11 WIB

Srihardono - (16/2/2025) Masyarakat Padukuhan Pundong menggelar Nyadran Kampung Bodowaluh yang berlangsung di Makam Suci Bodowaluh. Tradisi ini merupakan wujud penghormatan kepada para leluhur sekaligus wadah silaturahmi bagi masyarakat setempat.

Acara dimulai dengan pembukaan, dilanjutkan dengan sambutan dari ketua panitia. Setelah itu, masyarakat bersama-sama berdoa bersama untuk para leluhur yang telah mendahului. Prosesi ini berlangsung dengan penuh khidmat, mencerminkan rasa syukur dan kepedulian warga terhadap nilai-nilai spiritual dan kebersamaan.

Momen ini menjadi kesempatan bagi masyarakat untuk berkumpul dan berbagi kebersamaan. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan suasana makmur dan tentram senantiasa menyertai warga Kampung Bodowaluh, menciptakan lingkungan yang harmonis dan penuh kebersamaan.

Jangan lupa follow sosial media kalurahan

ig : https://www.instagram.com/kalurahan_srihardono/

Dokumen Lampiran :


Komentar atas Tadisi Nyadran wujud bakti kepada leluhur

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License