ARISAN PKH SARANA MEMPERERAT ANGGOTA PKH

Administrator 25 Desember 2019 11:59:41 WIB

Arisan PKH yang diselenggarakan di Dusun Ganjuran bertempat di rumah Bapak Dukuh Ganjuran Bapak Riyadi pada hari Selasa tanggal 17 Desember 2019 pukul 13.00 wib. Arisan yang diadakan setiap sebulan sekali ini menjadi kegiatan rutin para penerima bantuan. Kegiatan ini dilakukan untuk lebih memepererat hubungan antara penerima bantuan.  Dan pada kesempatan ini Ibu Hari Puji Astuti dari Dusun Nangsri selaku pendamping PKH Kecamatan Pundong memberikan himbauan kepada para penerima PKH untuk menyisihkan uang sebagian untuk di tabung,

Kegiatan ini sekaligus untuk meneyelarasakan program-program PKH yang sealin bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan anggota PKH, juga sebagai salah satu wadah pemberdayaan kaum perempuan. Karena dengan perkumpulan ini diharapkan dari masing-masingindividu mampu memunculkan ide-ide yang inovatif yang sekiranya bisa untuk usaha bersama dengan modal dari kas arisan tersebut.

Komentar atas ARISAN PKH SARANA MEMPERERAT ANGGOTA PKH

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License