DOLAN BARENG KADER PPKBD DESA SRIHARDONO

Administrator 22 Februari 2020 22:16:27 WIB

Seluruh kadeer PPKBD Desa Srihardono bersama petugas PLKB Kecamatan Pundong melakukan rekreasi ke Semarang pada Hari Sabtu 22 Februari 2020 ,berangkat dari Kecamatan Pundong sekitar pukul 06.30 wib dengan tiga armada bis,penumpang setiap bis sekitar 50 orang ,Tujuan wisata ini ada tiga tempat yang dikunjungi antara lain Nissin pabrik roti,Taman firdaus dan masjid agung,tempat pertama yang dikunjungi yaitu nissin sampai disinoi sekitar pukul 11.30 dilanjutkan ke taman firdaus kemudian ke masjid agung dilanjutkan pulang. pukul 21.00 wib sampai di Kecamatan Pundong dengan selamat 

Komentar atas DOLAN BARENG KADER PPKBD DESA SRIHARDONO

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License