PEMBEKALAN PESERTA UJIAN SELEKSI PAMONG KALURAHAN SRIHARDONO JABATAN DUKUH TULUNG

NUR LAELY 05 April 2021 13:28:11 WIB

Senin,5 April 2021 Panitia pemilihan Pamong Kalurahan Jabatan Dukuh Tulung melaksanakan kegiatan Pembekalan untuk semua calon pemilihan Dukuh Tulung.Pembekalan tersebut dilaksanakan di Aula Kelurahan Srihardono pukul 13.00 Wib.Peserta yang lolos mengikuti pembekalan Calon Dukuh Tulung ada 4 semua calon berasal dari Dusun Tulung.Pembekalan pengisian pamong Kalurahan Srihardono khususnya untuk jabatan Dukuh Tulung bekerjasama dengan Pihak ke 3 dari Kampus UGM Yogyakarta,peserta ujian di bekali dengan materi atau kisi - kisi dan setiap peserta ujian wajib memakai Masker dari awal sampe akhir menjalankan proses pelaksanaan Tes ujian Tersebut.

Dan diacara pembekalan tersebut dari Pihak ke 3 Kampus UGM juga menyampaikan Tata cara dan tata tertib untuk semua calon Dukuh Tulung.Pelaksanaan tes dilaksanakan tgl 8 April 2021 dan calon peserta ujian wajib mengenakan seragam Putih dan celana Hitam,setiap peserta ujian juga selalu mematuhi Protokol Kesehatan yang sudah disampaikan oleh Pihak ke 3 Kampus UGM Yogyakarta.Peserta ujian berkumpul di Kalurahan Srihardono pada pukul 06.00 wib dan menuju ke Tempat pelaksanaan Tes Berlangsung.Dari ke 4 calon peserta Dukuh Tulung akan di tetapkan 1 untuk menjadi Dukuh Tulung dan peserta yang terpilih menjadi Dukuh Tulung juga dimintakan rekomendasi dari Kapanewon Pundong.

Komentar atas PEMBEKALAN PESERTA UJIAN SELEKSI PAMONG KALURAHAN SRIHARDONO JABATAN DUKUH TULUNG

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License