PENYALURAN BANSOS BERAS PPKM 2021 TAHAP BERIKUTNYA

Administrator 13 Agustus 2021 10:41:16 WIB

Rabu 11 Agustus 2021 Kalurahan Srihardono kembali melaksanakan pembagian bansos beras PPKM 2021 tahap berikutnya  kepada 844 KPM, Pendistribusian bansos beras PPKM 2021 Kalurahan Srihardono  di satu titik  yaitu di GOR Kalurahan Srihardono ,Acara dimulai dari pukul 08.00 wib sampai dengan pukul 15.00 wib. Petugas verifikasi dilakukan oleh staf Kalurahan Srihardono dan pendamping PKH,sedangkan pengecekan dan pengkondisian acara dibantu oleh Limas Kalurahan Srihardono. Acara berjalan lancar tanpa kerumunan warga karena dalam pembagian undangan dilakukan dengan beberapa sheet, sehingga bisa berjalan lancar dan cepat sesuai dengan jadwal.

Komentar atas PENYALURAN BANSOS BERAS PPKM 2021 TAHAP BERIKUTNYA

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License