Wajah Baru Ruang Pelayanan Kalurahan Srihardono

, 21 Februari 2024 10:32:24 WIB

     Memberikan Pelayanan Publik terbaik kepada Masyarakat adalah komitment dari Pemerintah Kalurahan Srihardono. Hal tersebut tidak hanya peningkatan kualitas Petugas pemberi layanan tetapi juga harus didukung dengan sarana dan prasarana yang memadai, nyaman, bersih dan tentunya ramah anak dan disabilitas. 

Artikel Terkini

  • Peresmian POSKO RKL 115 di Dusun Pundong

    21 September 2022 13:39:42 WIB NUR LAELY
    Peresmian POSKO RKL 115 di Dusun Pundong
    Pundong,17 September 2022 diadakan acara Peresmian POSKO RKL atau Relawan Kandang Langit 115 di Dusun Pundong,acara tersebut dihadiri oleh Lurah Srihardono,Babinsa Kalurahan Srihardono,Babinkamtibmas Kalurahan Srihardono,Kepala Dusun Pundong serta Relawan - relawan kandang langit.Acara tersebut dimu... ..selengkapnya

  • Bimtek kelompok ternak itik & sapi di Dusun Ganjuran dari Dinas Pertanian Propinsi DIY.

    20 September 2022 09:40:44 WIB NUR LAELY
    Bimtek kelompok ternak itik & sapi di Dusun Ganjuran dari Dinas Pertanian  Propinsi DIY.
    Selasa,20 September 2022 Dusun Ganjuran mengadakan kegiatan Bimtek Kelompok ternak itik dan Sapi yang diadakan oleh Dina Pertanian Propinsi DIY,dalam acara tersebut dihadiri oleh warga dusun Ganjuran,Dinas Pertanian Propinsi DIY dan juga Kepala Dusun Ganjuran yaitu Bpk Riyadi.Pelaksanaan Bimtek dila... ..selengkapnya

  • Serah terima bantuan sarana tempat ibadah di dusun Ganjuran

    17 September 2022 20:11:35 WIB NUR LAELY
    Serah terima bantuan sarana tempat ibadah di dusun Ganjuran
    Pada tanggal 17 September 2022 Dusun Ganjuran mendapatkan Sarana dan prasarana tempat ibadah oleh Bpk Suharwanta ST wakil ketua DPRD DIY di Masjid At-Taqorubba Dusun Ganjuran,dalam acara serah terima sarana diMasjid At-Taqorubba dihadiri oleh Lurah Srihardono,Kepala Dusun Ganjuran dan juga masyaraka... ..selengkapnya

  • PSN Dusun Nangsri

    16 September 2022 07:48:18 WIB LILIK SETYOWATI
    PSN Dusun Nangsri
    Pada hari ini jumat tanggal 16 September 2022 Jam : 07.30 WIB - Selesai diadakan PSN ( Pemberantasan Sarang Nyamuk ) yang bertempat di Dusun Nangsri Dirumah Bapak dukuh Nangsri Bapak Jawadi.Adapun petugas yang bertugas pada hari ini adalah : Ka.Jawatan Sosial Kapanewon Ka.Jawatan Projo Polsek Pundo... ..selengkapnya

  • Budi daya ternak dusun Ganjuran

    15 September 2022 10:24:57 WIB LILIK SETYOWATI
    Budi daya ternak dusun Ganjuran
    pada hari Rabu tanggal 14 september 2022 didusun Ganjuran mendapatkan hibah budidaya ternak itik petelur dari Dinas Pertanian DIY Tahun 2022.Hibah tersebut dari Aspirasi dari bapak Suharwanta ST wakil ketua DPRD propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.Dengan jumlah 180 ekor itik betina dan 20 ekor itik ... ..selengkapnya

Pengumuman

Jam pelayanan Kantor Kalurahan Srihardono mulai pukul 08.00 wib - 15.00 wib

Informasi Umum

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung